
Zipmex Mendapatkan Pendanaan $41m
Jakarta, Dikabarkan pada awal bulan September 2021, Zipmex telah mendapatkan pendanaan Seri B lebih dari $41 juta USD untuk melanjutkan pertumbuhan bisnis di sektor exchanges kripto di Indonesia. Hal senanda juga dilakukan untuk penguatan beberapa produk yang akan segera di release dalam tahun ini.
Selama periode sejak didirikannya Zipmex di Indonesia, mereka telah menyediakan layanan terdepan di industri yang berupaya mengubah cara orang membeli, menjual, dan memegang aset digital.
Hingga saat ini, diberitakan bahwa Zipmex telah memproses lebih dari US$4 Miliar transaksi volume sejak diluncurkan pada tahun 2019.
Dalam pendanaan kali ini, di ikuti bebepa Venture Capital yang sudah terkenal didunia investor seperti: Krungsi Innovate, Plan B Media, dan MACO.
Saat ini, Zipmex juga telah memiliki token native mereka dan akan berinovasi untuk layanan ZipUp dan ZipLock.