SEC Tuntut Justin Sun Atas Tuduhan Wash Trading
Komisi Sekuritas dan Bursa AS (SEC) menuntut pengusaha crypto, Justin Sun dan tiga perusahaannya dengan tuduhan menjual sekuritas tidak terdaftar dan melakukan wash trading.
Kini Anda Bisa Kirim dan Terima USDT Lewat Telegram
Telegram telah mengintegrasikan stablecoin USDT dengan bot @wallet sehingga pengguna bisa membeli, menukar, mengirim dan menerima USDT melalui aplikasi tersebut.
The Fed Naikkan Suku Bunga Seperempat Poin
Federal Reserve AS menaikkan suku bunga seperempat poin, meskipun ada gejolak di industri perbankan. Kenaikan ini akan menjadikan suku bunga AS di kisaran 4,75% hingga 5%.
Terdaftar di D5 Exchange, Token Gridex Protocol, GDX, Melonjak Lebih dari 422%
Gridex, protokol perdagangan on-chain pertama untuk ekosistem Ethereum, telah secara resmi mendaftarkan token aslinya, GDX, di D5 Exchange. Data CoinMarketCap menunjukkan bahwa GDX mencapai rekor tertinggi $1,22, meningkat sebesar 422%.
7 Proyek NFT Terbaik di 2023
Dalam beberapa tahun terakhir, NFT telah mendapatkan popularitas dan dilihat sebagai peluang investasi. NFT terbaik saat ini adalah Bored Ape Yacht Club, CryptoPunk, Mutant Ape Yacht Club, Moonbirds, Decentraland, VeeFriends dan Doodle.